Cara Membuat Background Gambar dengan CSS (background-image)

Sebenarnya, berbicara tentang image dalam CSS, maka kita sedang membicarakan background-image. Bagaimana menggunakan sebuah gambar menjadi background untuk suatu elemen. Pada bagian ini anda akan mempelajari penggunaan background-image, teknik sprite, dan background-repeat.

Cara Membuat Background Gambar dengan CSS (background-image)

background-image

Untuk memanggil gambar sebagai background dari elemen, kita gunakan property background-image. Perhatikan contoh penggunaan property ini :
background-image : url ("images/background.jpg");
Ketika anda menggunakan gambar dengan ukuran kecil maka anda akan melihat background ditampilkan secara berulang untuk memenuhi seluruh element tersebut.

Tersedia di Bacacoding:

Untuk percobaan buatlah file dengan nama background.html dan selanjutnya buatlah sebuah div, dan menentukan ukuran width dan heightnya.
<div id = "box"></div>
Dan tambahkan style/CSS seperti berikut :
 #box{
width : 1278px;
height :600px;
background : url(namagambaranda.png);
          }
Berikut Contoh Kode Lengkapnya:

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>BakgroundI Image CSS</title>
<style>
#box{
width : 1278px;
height :600px;
background : url(blognew.png);
   }
</style>
</head>
<body>
<div id="box">
</div>
</body>
</html>

Hasil dari kode diatas adalah:

Cara Membuat Background Gambar dengan CSS (background-image)

Nah Bagaimana…? apakah sekarang kamu sudah mengerti Cara Membuat Background Gambar dengan CSS (background-image)? Mungkin itu saja tulisan yang membahas tentang Cara Membuat Background Gambar dengan CSS (background-image), jika terdapat kekurangan ataupun kesalahan dalam penulisan mohon di maafkan dan perbaiki atau lengkapi saja jika terdapat kesalahan. Kalau memang tulisan ini bermanfaat tidak ada salahnya jika men-Sharenya kepada teman kamu yang lain, sekian dan terimakasih.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment