Cara Membuat Paragraf dan Perataan Paragraf di HTML

Dalam Penulisan artikel atau sesuatu di Wesite juga memerlukan paragraf dan perataan paragraf. Untuk itu kita menggunkan sintak <P> untuk membuat paragraf tersebut, Anda dapat mulai meletakkan informasi Anda pada halaman web. Untuk keperluan ini HTML menyediakan tags <P>. Perintah ini mempunyai beberapa atribut. Tag <P> umumnya untuk menandai suatu paragraf baru. Anda juga dapat menggunakan tag <BR> untuk memulai baris baru, namun pemakaian tag <P> terutama digunakan untuk membuat group paragraf dengan formatting style tertentu. Berikut ini adalah cara membuat paragraph pada HTML, kemudian simpan dengan nama paragraph.html.

Cara Membuat Paragraf dan Perataan Paragraf di HTML

<html>
<head>
<title>Paragraf</title>
</head>
<body>
<p>Dalam membangun website kita harus hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini cuma contoh kalimat absurd.</p>
<p>Dalam membangun website kita harus hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini cuma contoh kalimat absurd.</p>
</body>
</html>
Berikut tampilan dalam Text Editor:

Cara Membuat Paragraf di HTML

Dan Setelah anda simpan dan Running, seperti ini hasilnya:

Cara Membuat Paragraf di HTML
Untuk paragraph kita juga bisa menggunakan style atau perataan paragraph. Seperti halnya Microsoft Word terdapat perataan kiri, kanan, tengah dan kiri kanan. Tulis kode berikut dan simpan dengan nama perataan_paragraf.html.

Baca Juga: Cara Membuat Paragraf dan Perataan Paragraf di HTML
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>perataan paragraf</title>
</head>
<body>
<p align="left">Dalam membangun website kita harus
hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini
cuma contoh kalimat absurd.</p>
<p align="center">Dalam membangun website kita harus
hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini
cuma contoh kalimat absurd.</p>
<p align="right">Dalam membangun website kita harus
hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini
cuma contoh kalimat absurd.</p>
<p align="justify">Dalam membangun website kita harus
hati hati dalam menjaga hati, lah kemana perginya ini
cuma contoh kalimat absurd.</p>
</body>
</html>
Berikut Tampilan dalam Text Editor:

Cara Membuat Perataan Paragraf di HTML

Berikut Hasil nya:

Cara Membuat Perataan Paragraf di HTML

Nah Bagaimana…? apakah sekarang kamu sudah mengerti Cara Membuat Paragraf di HTML? Mungkin itu saja tulisan yang membahas tentang Cara Membuat Paragraf dan Perataan Paragraf di HTML, jika terdapat kekurangan ataupun kesalahan dalam penulisan mohon di maafkan dan perbaiki atau lengkapi saja jika terdapat kesalahan. Kalau memang tulisan ini bermanfaat tidak ada salahnya jika men-Sharenya kepada teman kamu yang lain, sekian dan terimakasih.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment